Green Computing

1402 Words3 Pages

Bab 2 LANDASAN TEORI 2.1 Pengertian Green Computing Menurut Adrian Sobotta (2010, p25-26) “Green IT have been focusing on how to make technology itself greener, e.g. reducing energy consumption” atau dapat diterjemahkan menjadi Green IT atau Green Computing adalah memfokuskan tentang bagaimana menciptakan teknologi itu sendiri menjadi lebih hijau (ramah lingkungan), contohnya dengan mengurangi konsumsi energy. Menurut Jasson Harris (2008, p22) “Green Computing revolves around making sure that people are practicing how they can save resources when they use the computing technology” atau dapat diterjemahkan menjadi Green Computing berputar pada masalah untuk memastikan kepada orang-orang berlatih bagaimana mereka menyimpan sumber daya ketika mereka menggunakan teknologi komputasi. Dari pengertian-pengertian yang saya peroleh, saya menyimpulkan Green Computing adalah bagaimana cara menggunakan ataupun menciptakan teknologi baru yang lebih hijau atau dengan kata lain lebih ramah lingkungan. Kemudian menurut Jason Harris (2008, p17) metode yang data dilakukan perusahaan dalam mengurangi penggunaan sumber daya ada dua yaitu : - Virtualization : virtualisasi adalah sebuah teknologi yang dapat membantu menghemat sumber hardware dan software dengan menciptakan sebuah lingkungan yang mirip dengan sebuah Operating System menggunakan sumber daya yang ada. Kemudian setelah kebutuhan aplikasi virtualisasi berahkir, kita dapat mengembalikan sumber daya awal seperti semula. - Power Management : Keawetan atau nyawa dari alat-alat fisik yang kita gunakan bergantung pada seberapa efektif dan efisien kita mengaturnya. Salah satu contoh klasik adalah penggunaan sistem batre portable secara efisien. Dengan menggunakan fitur pengaturan daya dari ... ... middle of paper ... ...a yang berjudul Introduction to Toxicology bahwa toxin merupakan “Any poisonous substance of microbial (bacteria or other tiny plants or animals), vegetable, or synthetic chemical origin that reacts with specific cellular components to kill cells, alter growth or development, or kill the organism.” Yang dapat diartikan menjadi semua senyawa beracun dari mikroba (bakteri atau tanaman maupun hewan mungil), sayuran, atau bahan kimia sintetis yang bereaksi dengan komponen sel tertentu untuk membunuh sel, mengubah pertumbuhan, atau membunuh suatu makhluk hidup. Kemudian dari pengertian-pengertian yang sudah saya peroleh di atas merangkum dan membuat pengertian menurut pendapat saya yaitu, Toxin adalah sebuah materi atau senyawa beracun yang terbentuk dari hewan, tanaman, ataupun bahan-bahan kimia buatan yang dapat berdampak pada perusakan pertumbuhan, ataupun kematian.

Open Document